Jumat, 23 November 2012

Lidah Buaya

Kandungan Lidah Buaya

lidah buayaBerdasarkan data dari sebuah penelitian yang ada, tanaman Lidah Buaya merupakan satu dari 10 jenis tanaman terlaris di dunia yang mempunyai potensi untuk dikembangkan sebagai tanaman obat dan bahan baku industri.

Tanaman Lidah Buaya memiliki beragam jenis. Setidaknya ada sekitar 200 jenis Tanaman Lidah Buaya yang telah diketahui. Dari ke 200 jenis tersebut yang paling bagus digunakan untuk pengobatan adalah jenis Aloevera Barbadensis Miller. Jenis ini setidaknya mengandung 72 jenis zat yang dibutuhkan oleh tubuh.

Dari 72 zat tersebut terdapat 18 macam asam amino, karbohidrat, lemak, air, vitamin, mineral, enzim, hormon, dan zat golongan obat. Antara lain antibiotik, antiseptik, antibakteri, antikanker, antivirus, antijamur, antiinfeksi, antiperadangan, antipembengkakan, antiparkinson, antiaterosklerosis, serta antivirus yang resisten terhadap antibiotik.

Manfaat Lidah Buaya Bagi Kesehatan

Berikut ini beberapa manfaat lidah buaya dari sumber-sumber external
Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan
LIDAH buaya atau aloe vera bukan hanya sekadar tumbuhan penghias. Dalam beberapa industri rumahan, aloe vera dengan batang besar biasanya digunakan sebagai bahan baku pembuatan agar-agar kesehatan. Banyak manfaat yang bisa dipetik dari ...
Jus Tomat Sembuhkan Luka Sengatan Matahari
Jus lidah buaya akan membantu menyembuhkan luka bakar dan ruam. Lidah buaya juga dipercaya dapat menyembuhkan luka sengatan matahari dalam waktu singkat. Jika tidak ada jus lidah buaya, Anda bisa menggunakan gel lidah buaya. Hati-hati ...
Tips Membersihkan Komedo Tanpa Harus Facial di Salon
Lidah Buaya Tidak hanya baik untuk perawatan rambut, lidah buaya ternyata juga dapat menyingkirkan komedo. Ambil gel dari lidah buaya dan terapkan di bagian wajah yang berkomedo, diamkan sekitar 10 sampai 15 menit. Kandungan lidah buaya dapat ...
Merawat Rambut Dengan Kemiri
Cukup dengan menggunakan bahan alami sewaktu treatment seperti kemiri, lidah buaya (aloe vera), alpukat, hingga gingseng. Bahan ini membuat rambut yang awalnya kering akan terasa lembab,? kata Pemilik Sari Kartika Spa Evi Kartikasari ketika ditemui ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar